News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

Pencaker Nabire Berharap Sidang Mediasi K2 Segera Selesai

Pencaker Nabire Berharap Sidang Mediasi K2 Segera Selesai


MENINJAU.COM
- Salah satu pencari kerja (Pencaker) Kabupaten Nabire Agustinus Zonggonau berharap adanya titik solusi yang baik dalam putusan mediasi karena formasi CPNS tahun 2023 sudah didepan mata.

" Saya harap mediasi K2 ini segera selesai. Ini sudah terlalu lama sekali mereka berjuang. Jika ada solusi sebagai manusia harus menerimanya karena nasib ribuan orang juga masih menunggu." Kata Zonggonau belum lama ini.

Dirinya juga prihatin dengan sikap pengadilan negeri dan juga putusan mediasi yang lama yang akan mengganggu jadwal pelaksanaan CPNS tahun mendatang.

" Permintaan yang melebihi batas itu sebuah mimpi. Negara kita negara hukum apa yang terjadi itu semua berdasarkan hukum sehingga kedua pihak bisa saling menerima saja." Tuturnya sore kemarin.

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.